Matawebsite Promo Lebaran 2022

Model View Controller Dalam Laravel Bagian 1

date 27 Mar 2019
date Lev Yasin
date 787
date Web Programming
Model View Controller Dalam Laravel Bagian 1

Seperti pada framework-framework lainnya, laravel juga menganut system MVC(Model View Controller) dalam pembuatan aplikasinya. Secara sederhana konsep MVC terdiri dari tiga bagian yaitu bagian Model, bagian View dan bagian Controller. Didalam website dinamis setidaknya terdiri dari 3 hal yang paling pokok, yaitu basis data, logika aplikasi dan cara menampilkan halaman wesite. 3 hal tersebut direpresentasikan dengan MVC yaitu model untuk basis data, view untuk cara menampilkan halaman website dan controller untuk logika aplikasi.

Model merepresentasi struktur data dari website yang bisa berupa basis data struktur data, dan biasanya berhubungan langsung dengan database untuk memanipulasi data atau CRUD ( create, read, update, delete ). Model ini dibuat berdasarkan objek dalam aplikasi kita. Misalnya, jika kita membuat aplikasi penjualan, maka barang dan transaksi dapat menjadi model. Selain sebagai struktur data, model. juga menyimpan business rules dari aplikasi. Sebagai bisnis rules misalnya, dalam sebuah objek barang, kode barang minimal berisi 6 karakter, makamodel barang memastikan bahwa data yang isi sudah sesuai dengan aturan tersebut.

Sebelum lebih jauh mengenal laravel ada baiknya anda belajar PHP fudamental dalm paket kursus webmaster Mataweb Education.

Matawebsite Promo
lev_yasin.png

Lev Yasin

Instruktur Web Programming Mataweb

Sangat tertarik dengan dunia Pemrograman Web & Mobile, saat ini fokus pada bagian Backend Web Developer, menggunakan PHP sebagai bahasa pemrograman utama, biasanya saya menggunakan Laravel.

Artikel Populer

Halo, ada yang bisa kami bantu?
Daftar Sekarang